Ketua FRDB Soedrajat Kembali Dipanggil KPK Sebagai Saksi




1 0
Read Time:36 Second

Jakarta, Wartaotonomibaru.com – Ketua Forum Reformasi Dinasti Banjar (FRDB) Soedrajat, kembali memenuhi undangan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Rabu (5/8/2020).

Kepada Warta Otonomi Baru, Soedrajat mengatakan pemanggilan dirinya oleh KPK untuk yang ke empat kalinya. Menurut Soedrajat, pemanggilan dirinya sebagai saksi ini terkait dengan dugaan tindak pidana korupsi pada proyek infrastruktur yang terjadi pada tahun 2012-2017 pada Dinas PUPRPKP Kota Banjar.

Dirinya siap memberikan keterangan kepada penyidik KPK, sepanjang apa yang diketahuinya tentang proyek infrastruktur di Dinas PUPRPKP, ujarnya. Pantauan Warta Otonomi Baru di Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi Jl. H.R Rasuna Said Jakarta Pusat, selain Soedrajat yang hari Rabu ini dipanggil oleh KPK juga terlihat seorang pengusaha berinisial RW, dan AG dari Dinas PUPRPKP.

Yudhi’s

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

*